CEKAU.COM-Bang Dokter Yth. Saya selalu mengalami penyakit telinga. Mulanya hanya sebelah saja. Tapi, setelah seminggu, malah dua-duanya kena. Saya sulit selkali berkomunikasi. Karena kurangnya pendengaran saya. Apalagi ketika senja, telinga saya selalu menggema/mendengung. Dalam sebulan selalu ini terjadi. Apakah ini penyakit Vertigo, bang Dok? (+6285262444xxx)
Jawab Bang Dokter:
Telinga menggema atau berdengung dapat disebabkan oleh berbagai hal. Penyebab yang sering terjadi karena gangguan pada saluran tuba eastachius. Saluran ini kecil dan menghubungkan telinga tengah dengan rongga hidung. Biasanya, karena panas dalam yang terlalu tinggi. Sebelum terjadi sebaiknya, Anda bisa memasukkan air ke telinga sesaat, lalu keluarkan lagi. Ini bisa dilakukan sebulan sekali sehabis mandi pagi. Biasakan mengkonsumsi buah-buahan yang segar dan berserat. Konsultasikan juga ke dokter spesalis THT, agar mendapat pengobatan yang memadai. Semoga ini bermanfaat.*
Telinga menggema atau berdengung dapat disebabkan oleh berbagai hal. Penyebab yang sering terjadi karena gangguan pada saluran tuba eastachius. Saluran ini kecil dan menghubungkan telinga tengah dengan rongga hidung. Biasanya, karena panas dalam yang terlalu tinggi. Sebelum terjadi sebaiknya, Anda bisa memasukkan air ke telinga sesaat, lalu keluarkan lagi. Ini bisa dilakukan sebulan sekali sehabis mandi pagi. Biasakan mengkonsumsi buah-buahan yang segar dan berserat. Konsultasikan juga ke dokter spesalis THT, agar mendapat pengobatan yang memadai. Semoga ini bermanfaat.*
0 komentar:
Posting Komentar